
STANDAR PELAYANAN – FARMASI
Standar Pelayanan Farmasi meliputi Instalasi Farmasi. Instalasi farmasi adalah unit di rumah sakit yang bertanggung jawab atas seluruh pelayanan kefarmasian. Di RSUD OKU TIMUR memiliki Unit Farmasi yaitu
- Instalasi Farmasi
- Depo Farmasi Rawat Jalan (Poliklinik)
- Depo Farmasi IGD
- Depo Farmasi Rawat Inap
0 kementar